Persija Jakarta
6 Pemain Bakal Hengkang dari Persija, 3 Diantaranya Pemain Asing, Eks Persib Bandung Masuk Daftar
Enam pemain berpotensi akan hengkang dari Persija Jakarta. Tiga diantaranya pemain asing, dua eks Persib Bandung masuk daftar.
Namun sayang, lamban laun, pemain berusia 33 tahun itu mengalami banyak kendala kesehatan dan cedera yang memaksanya harus rela menepi lama dari skuad Persija Jakarta.
Padahal secara statistik, Hanno Behrens mampu bukukan 5 gol dari 18 pertandingannya bersama Persija Jakarta.
Belum lama ini, Thomas Doll juga mengungkapkan terkait masa depan dari Hanno Behrens.
Pelatih asal Jerman itu mengaku jika Hanno Behrens kesulitan dalam beradaptasi cuaca dan makanan yang ada di Jakarta.
Hal itu yang membuat mantan pemain Hansa Rostock itu tak bisa tampil maksimal bersama Macan Kemayoran.
Bahkan, Thomas Doll juga mengaku tak mengetahui terkait nasib Hanno Behrens bersama Persija Jakarta.
"Hanno Behrens sangat kesulitan beradaptasi dengan cuaca dan makanan di Jakarta. Selain itu, dia juga mengalamai penurunan berat badan. Hal itulah yang membuat saya mengizinkan Hanno untuk kembali ke Jerman pada akhir Februari kemarin."
"Saya juga belum bisa memastikan bahwa Hanno Behrens akan bertahan di Persija pada musim yang akan datang," tulis @gozipbola.
Jika memang dilepas, besar kemungkinannya Persija Jakarta tak mau ambil resiko dengan memutus kontrak jangka panjang yang dimiliki Hanno Behrens hingga 30 Juni 2025.
Siasat yang potensi diambil dengan meminjamkan mantan pemain Hamburger SV itu ke satu di antara tim di Jerman.
4. Abdulla Yusuf Helal (Potensi Loan)
Nasib serupa juga dengan Hanno Behrens juga dialami striker Persija Jakarta lainnya, Abdulla Yusuf Helal.
Abdulla Yusuf Helal berpotensi besar bakal dilepas Persija Jakarta dan santer akan dilepas dengan cara loan untuk siasati kontraknya yang akan baru berakhir 30 Juni 2025.
Dan santer dikabarkan, Abdulla Yusuf Helal tengah dicarikan tim baru oleh Persija Jakarta untuk mau meminjamnya.
Destinasi yang dituju Persija Jakarta untuk melepas Abdulla Yusuf Helal dengan status pinjaman adalah Liga 2 Thailand.
Persija Jakarta
Berita Persija
Pemain Asing
Persib Bandung
Macan Kemayoran
TribunJatimTimur.com
Luky Setiyawan
| Bonek Rencana Nonton Langsung di Gelora Bung Karno Jakarta, Dukung Persebaya Surabaya Hadapi Persija |
|
|---|
| Bomber Brasil Barito Putera Dikaitkan dengan Persija, Jawaban Atas Lini Depan Macan Kemayoran? |
|
|---|
| Transfer Kejutan dari Persija, Rekrut Kembali Marko Simic Meski Sempat Berseteru |
|
|---|
| Kepastian Supardi Nasir Gabung Persija, Eks Persib Bandung Masuk Tim Akademi Macan Kemayoran |
|
|---|
| Kabar Marko Simic Kembali ke Persija Santer Terdengar, Suporter Macan Kemayoran Beri Penolakan |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jatim-timur/foto/bank/originals/Foto-Skuad-Persija.jpg)