Liga Inggris
Mason Mount Berulah di Chelsea, Dua Pilihan Soal Karier Gelandang Inggris Buat The Blues Terpojok
Chelsea dibuat kelimpungan soal Mason Mount, karena dua pilihan soal masa depan gelandang Inggris tersebut yang sama-sama memojokkan The Blues.
London Biru harus mengizinkan Mount menerima tawaran Man United.
Setan Merah hingga saat ini belum mencabut tawaran baru yang mereka ajukan.
Namun, kondisi tersebut tetap tidak bisa membuat Chelsea bersantai dalam mengambil keputusan.
Mereka dituntut untuk segera memberikan jawaban terkait jawaban sang rival.
Man United enggan menunggu terlalu lama hanya untuk mendapat kesepakatan dari Chelsea.
Erik ten Hag menginginkan kedatangan pemain baru ke The Red Devils secepat mungkin.
Sang pelatih ingin segera menyusun taktik untuk tim asuhannya pada musim 2023-2024.
Jika transfer Mount terbukti gagal, Ten Hag ingin segera mengeksplorasi opsi yang lain.
Kewajiban transfer klub telah berubah sejak pria asal Belanda tersebut datang agar tidak ada pemain yang direkrut dengan harga terlalu mahal.
Dapatkan informasi lainnya di Googlenews, klik : Tribun Jatim Timur
(TribunJatimTimur.com)
| Bakal Kedatangan Bomber dari Saudara Tiri, Chelsea Bidik Penyerang Berlabel The Next Haaland |
|
|---|
| Endrick OTW Man United? Fabrizio Romano Beri Bocoran, Terungkap Calon Klub Baru Bomber Real Madrid |
|
|---|
| Liverpool Gigit Jari? Meski Beri Tawaran Fantastis, Inter Milan Takkan Lepaskan Bek Timnas Italia |
|
|---|
| RATING Pemain Chelsea pada Laga Lawan Wolverhampton, 3 Pemain The Blues Dapat Nilai 8 |
|
|---|
| Ruben Amorim Ngebet Ingin Gaet 1 Nama Elit di Bursa Transfer Januari, Bagaimana Sikap Man United? |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jatim-timur/foto/bank/originals/Mason-Mount-saat-berseragam-Chelsea.jpg)