Liga Italia
Geliat Transfer Lini Belakang Inter Milan, Jaga-jaga Bek Senior Cedera, 2 Pilar Torino Dibidik
Inter Milan menunjukkan geliatnya di bursa transfer dengan membidik dua pilar lini belakang Torino sebagai antisipasi bek senior cedera.
Kontrak berakhir : 30 Juni 2028
Catatan Statistik
Torino FC: 109 laga, 4 gol, 5 assist, 25 kartu kuning
Torino Primavera: 53 laga, 4 gol, 2 assist, 3 kartu kuning
Torino U17: 31 laga, 1 gol, 3 kartu kuning
AC Carpi: 18 laga, 1 assist, 2 kartu kuning, 1 kartu kuning kedua
FC Trapani 1905: 13 laga, 2 kartu kuning
2. Perr Schurrs
Perr Schurrs akan menjadi opsi lain bagi Inter Milan apabila mereka gagal menggaet Alessandro Buongiorno dari Torino.
Sejatinya, Perr Schurrs telah masuk radar Inter Milan sejak musim panas lalu.
Pada saat itu, Schuurs dilaporkan menjadi salah satu target Inter Milan untuk menggantikan Milan Skriniar.
Dan pada musim lalu, pemain asal Belanda itu melewatkan sebagian besar pertandingan karena cedera lutut.
Namun, Schuurs telah pulih dari cederanya.
Menurut laporan Tuttosport, Inter Milan melihatnya sebagai kemungkinan penguat pertahanan untuk musim depan.
Profil Perr Schurrs
Inter Milan
Francesco Acerbi
Stefan de Vrij
Torino
Alessandro Buongiorno
Perr Schurrs
TribunJatimTimur.com
| Siap Perpanjang Kontrak di Inter Milan, Bek Sayap Brasil Tolak Gabung Tim Liga Inggris |
|
|---|
| Sudah Habiskan Dana Rp 1,3 T di Musim Panas, Rekrutan Baru Juventus Baru Catatkan 1 Gol dan 2 Assist |
|
|---|
| Potensi Gelandang Inter Milan Hengkang di Bursa Transfer Januari, 3 Tim Liga Italia Siap Tampung |
|
|---|
| Tak Hanya Target Liverpool, Inter Milan Juga Bidik Eks Rekan Setim Manuel Akanji di Man City |
|
|---|
| Meski Baru Tunjuk Luciano Spalletti, Juventus Tetap Lirik Pelatih Baru, Eks Inter Milan Targetnya |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jatim-timur/foto/bank/originals/Para-pemain-Inter-Milan-merayakan-gol-Matteo-Darmian-tengah-ke-gawang-Atalanta.jpg)