Liga 1

Persib Bandung dan Persija Kembali Mesra di Bursa Transfer? 1 dari 2 Bintang Kans Direkrut

Persib Bandung dan Persija Jakarta kembali mesra di bursa transfer? Salah satu dari dua bintang kans direkrut.

Editor: Luky Setiyawan
Tribun Jabar/Gani Kurniawan
PERSIB VS PERSIJA - Pemain Persib Bandung, Gustavo De Franca bersitegang dengan pemain Persija Jakarta, Muhammad Ferarri dalam lanjutan Liga 1 2024-2025 di Stadion Si Jalak Harupat, Kabupaten Bandung, Senin (23/9/2024). Persib Bandung dan Persija Jakarta kembali mesra di bursa transfer? Salah satu dari dua bintang kans direkrut. (Tribun Jabar/Gani Kurniawan) 

"bawa balik si hanif euy," tulis @azrialhw_

"@hanifsjahbandi moal balik k bandung?" tulis @andikprayoga18

"Ceunah Nif maneh embung we balik jadina jol we si emodgung nu datang.. heuheu," tulis @rixvrayant.

Sebagai informasi, Hanif Sjahbandi pernah menimba ilmu bersama dua klub asal Spanyol, Jove Espanol dan Sense U19.

Setelah menimba ilmu bersama dua klub Spanyol, Hanif Sjahbandi tercatat pernah di didik oleh Persib Bandung.

Tercatat, Hanif Sjahbandi pernah menimba ilmu bersama Persib Bandung U21 selama satu musim.

Kiprah itu dicatatkan Hanif Sjahbandi pada musim 2014/2015.

Tak cuma itu, statusnya yang merupakan putra daerah asli Bandung jadi sebab lainnya.

Kedua, di awal musim 2024/2025, nama Hanif Sjahbandi kans dibajak untuk dipulangkan Persib Bandung dari Persija Jakarta.

Bahkan sebelumnya, nama Hanif Sjahbandi pernah dikabarkan masuk radar Persib Bandung dan Bali United.

Munculnya kabar itu tak terlepas dari kontrak Hanif Sjahbandi yang saat itu sudah habis pada awal musim 2024/2025.

Kontrak Hanif Sjahbandi resmi usai pada 30 Juni 2025.

Tentu, dengan durasi kontraknya yang kurang dari enam bulan tersisa membuat Hanif Sjahbandi bisa jadi opsi untuk digoda Persib Bandung.

Apabila tak diperpanjang Persija Jakarta, maka kans Persib Bandung untuk mendapatkan tanda tangannya terbuka lebar, bahkan secara gratis alias free transfer.

Dapatkan informasi lainnya di Googlenews, klik : Tribun Jatim Timur

Ikuti saluran di Whatsapp, klik : Tribun Jatim Timur

(TribunJatimTimur.com)

Sumber: TribunWow.com
Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved