Kecelakaan Bus Jemaah Umrah di Jeddah

Empat Bulan Dirawat di Jeddah, Satu Jemaah Umrah Asal Bojonegoro Korban Kecelakaan Meninggal

Jemaah umrah asal Kabupaten Bojonegoro, Jawa Timur, yang jadi korban kecelakaan bus di Jeddah, meninggal dunia

Penulis: Misbahul Munir | Editor: Sri Wahyunik
TribunJatim.com/Misbahul Munir
RUMAH DUKA - Korban kecelakaan maut bus yang ditumpangi Jemaah umrah asal Indonesia pada 20 maret 2025 lalu, bertambah satu orang. Isak tangis keluarga pecah saat jenzah tiba dirumah duka di Bojonegoro, rabu (30/7/2025). 

Dalam insiden kecelakaan maut tersebut, ada 6 orang dinyatakan meninggal dunia di tempat, sementara 14 lainnya luka-luka.

Rinciannya empat dari enam korban tewas diketahui merupakan satu keluarga terdiri dari seorang ayah, ibu, dan dua putri. Mereka adalah Dawam Mahmud, Sumarsih Djarudin, Areline Nawallya Adam, dan Audrya Malika Adam, asal Semarang Jawa Tengah.

Sementara dua lainnya adalah warga asal Kabupaten Bojonegoro, yakni Eny Soedarwati Anggota DPRD Bojonegoro dan Dian Novita wakil direktur RSI Muhammadiyah Sumberejo, Bojonegoro.

 Jenazah para korban meninggal dunia tersebut selanjutnya dimakamkan di Makkah.


Dapatkan informasi lainnya di Googlenews, klik : Tribun Jatim Timur

Ikuti saluran whatsapp, klik : Tribun Jatim Timur

(TribunJatimTimur.com)

 

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved