TOPIK
Banjir di Bondowoso
-
Bencana yang terjadi pada Minggu (29/6/2025) dini hari itu merusak saluran pipa utama yang menyuplai air bersih ke dua dusun terdampak.
-
Dua warga lanjut usia yang rumahnya berada di dekat aliran sungai dievakuasi ke tempat yang lebih aman oleh keluarga dan warga setempat.
-
Bencana ini terjadi pada Minggu (29/6/2025) dini hari sekitar pukul 01.00 WIB, menyusul hujan deras yang mengguyur kawasan tersebut sejak Sabtu pagi.
-
Akibat kejadian ini, akses air bersih untuk dua dusun terputus, serta sekitar tiga hektare lahan pertanian warga ikut terendam.
-
Kades Wonoboyo, Tubaini membenarkan adanya banjir susulan ini. Bahkan satu rumah warga terhanyut banjir.
-
Banjir bandang di Desa Wonoboyo, Kecamatan Klabang, Bondowoso, Jawa Timur, disebut sebagai banjir terparah dalam 30 tahun terakhir
-
Warga terdampak banjir bandang di Desa Wonoboyo, Klabang, Bondowoso membutuhkan sejumlah bantuan dapur umum, juga seragam
-
Rumah rusak akibat banjir bandang di Desa Wonoboyo, Kecamatan Klabang, Kabupaten Bondowoso, Jawa Timur, bertambah
-
Banjir bandang kembali terjadi di Kabupaten Bondowoso, Jawa Timur, kali Ini melanda dua desa di dua kecamatan dan merusak beberapa rumah
-
Sekitar 32 hektar lahan pertanian padi, kacang, dan jagung siap panen di Desa Pandak, dan Desa Leprak Kecamatan Klabang, Bondowoso, terendam banjir
-
Warga di Dusun Sulek Timur, Desa Sulek, Kecamatan Wonosari, Kabupaten Bondowoso, bergotong royong membersihkan material lumpur yang dibawa banjir
-
Banjir bandang dan tanah longsor di Bondowoso berdampak rusaknya areal persawahan dan beberapa jembatan
-
Banjir bandang dan tanah longsor melanda sejumlah desa di Bondowoso pada Senin (23/12/2024) pukul 02.18 WIB dini hari