TOPIK
Ibu Melahirkan di Jalan
-
Seorang ibu muda melahirkan mendadak di pinggir jalan, Jalan Suromenggolo, yang lebih dikenal sebagai Jalan Baru.
-
Mereka menggugat lemahnya layanan Kesehatan, sehingga mengakibatkan ibu melahirkan bayi sendirian di jalan Desa Kaliglagah.
-
Saat itu, wanita umur 37 tahun tersebut hanya ditemani suaminya, Nurul Yakin, ketika melakukan proses persalinan di pinggir jalan.
-
Bayi yang dilahirkan seorang ibu di tepi jalan di Jember merupakan anak keenam dari ibu tersebut
-
Ibu melahirkan di jalan desa di Sumberbaru Jember rupanya sempat meminta tolong bidan desa setempat, tetapi tidak digubris