Liga 1

Tak Kunjung Perkenalkan Pemain Baru, Persija Justru Lepas 2 Pemain Muda Potensial ke Kompetitor

Persija Jakarta tak kunjung memperkenalkan pemain baru. Alih-alih memperkenalkan rekrutan anyar, Macan Kemayoran justru melepas dua pemain muda.

Editor: Luky Setiyawan
Instagram @persija
Skuad Persija Jakarta selebrasi saat laga kontra PSIS Semarang. Persija Jakarta tak kunjung memperkenalkan pemain baru. Alih-alih memperkenalkan rekrutan anyar, Macan Kemayoran justru melepas dua pemain muda. 

Dengan postur dari Renan Alves yang mencapai 1,91 meter, tentu lini pertahanan Persebaya Surabaya akan semakin kokoh berkat kehadiran pemain berlabel Rp 5,65 miliar via Transfermarkt tersebut.

Menarik untuk dinantikan siapakah yang bakal mendatangkan Renan Alves di musim 2024/2025 mendatang, Persija Jakarta atau Persebaya Surabaya?

Dapatkan informasi lainnya di Googlenews, klik : Tribun Jatim Timur

Ikuti saluran di Whatsapp, klik : Tribun Jatim Timur

(TribunJatimTimur.com)

Sumber: TribunWow.com
Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved