TOPIK
Jember Fashion Carnaval 2025
-
DPRD Jember belum pernah menerima laporan keuangan dari JFC, meski pemerintah rutin memberikan dukungan anggaran.
-
Jember Fashion Carnaval adalah ajang karnaval kontenporer tahunan yang digelar sejak 2003, sebagai ajang ekspresi budaya terhadap isu-isu global.
-
Gelaran Artwear Carnival yang menjadi bagian dari Jember Fashion Carnaval (JFC) 2025, memukau ribuan penonton di Alun-alun Jember.
-
Kabar ini mundurnya Bubah dari manajemen Jember Fashion Carnaval mencuat, setelah mengunggah status di media sosial pribadinya.
-
Ratusan talent dari berbagai daerah di Indonesia memamerkan busana dan atraksi budaya dalam ajang Jember Fashion Carnaval (JFC) 2025.
-
Zahra Alinsyah Lidori, remaja 16 tahun asal Kabupaten Nganjuk, tampil dengan kostum bertema adat dan peradaban Mataraman.
-
JFC mengusung tema besar “Evoluxion”, menggabungkan kreativitas fesyen dengan kekayaan budaya nusantara.
-
Beragam hewan ikut memeriahkan parade, mulai dari anjing, kuda, kucing, ular, musang, hingga bunglon.
-
Tahun ini, JFC mengusung tema "Evoluxion", yang diwujudkan dalam beragam kostum unik dan penuh warna.
-
Seluruh material yang digunakan berasal dari bahan daur ulang, seperti plastik dan kantong kresek.
-
Promo ini berlaku khusus untuk perjalanan yang dilakukan pada 7 hingga 11 Agustus 2025, untuk tujuan atau keberangkatan dari Stasiun Jember.
-
Angka ini meningkat dari sebelumnya Rp 1,5 miliar setelah dilakukan efisiensi anggaran di tingkat daerah.
-
Tema Jember Fashion Carnaval (JFC) 2025 diluncurkan di Alun-alun Jember Nusantara, Jember, Jawa Timur