Arema FC

I Putu Gede Bongkar Sisi Lain dari Arema FC di Liga 1, Eks Singo Edan Sebut Tidak Normal

Pelatih Arema FC, I Putu Gede ungkap sisi lain dari Arema FC selama Liga 1 2022/2023. Eks Singo Edan sebut tim tidak normal.

Editor: Luky Setiyawan
Laman resmi Arema FC
Pelatih Arema FC, I Putu Gede ungkap sisi lain dari Arema FC selama Liga 1 2022/2023. Eks Singo Edan sebut tim tidak normal. 

"Kalau saya sendiri gak mungkin. Jadi harus ada support dari tim pelatih dan pemain"

"Kalau bisa melewati ini sangat luar biasa," ucapnya.

4. Berdamai dengan Keadaan

Terlepas dari apapun, I Putu Gede mengajak tim berdamai dengan keadaan ini.

I Putu Gede ingin membuat pemain berdamai dengan keadaan dan menerima situasi sulit yang terjadi.

Salah satu yang bisa jadi motivasi besar adalah keluarga dan keyakinan jika pemain bisa bangkit. 

"Terlepas apapun, lebih bagus kami berikan penampilan terbaik buat keluarga" kata I Putu Gede. 

"Orang dicintai itu bangkitkan kepercayaan diri. Juga mereka mesti mencintai sepak bola,” tuturnya.

"Saat kami hilang 1 laga sangat sayang, penting bagi para pemain" imbuhnya. 

"Itu yang sementara bisa saya lakukan. Respons para pemain bagus" ujarnya lagi. 

"Memang berat tapi bisa," tukas mantan pelatih PSMS Medan itu.

5. Kepercayaan Diri Pemain

Kini I Putu Gede mendapat tantangan tersendiri untuk mengembalikan kepercayaan diri pemain.

Hal itu terjadi karena Arema FC tidak akan merasakan laga kandang di Malang untuk sisa kompetisi Liga 1 2022. 

Arema FC tidak lagi berkandang di Malang sebagai konsekuensi Tragedi Kanjuruhan berdasarkan sanksi Komdis PSSI.

Sumber: Surya Malang
Halaman 3/4
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved