Kuliner

Rujak Buah Masuk Daftar Salad Terbaik di Dunia Versi TasteAtlas, Variasi Bumbu dan Bahan Unik

Rujak buah mendapatkan skor tertingi kedua se-dunia untuk kuliner kelompok salad buah versi TasteAtlas, siapa nih penyuka makanan segar manis pedas

|
Editor: Sri Wahyunik
TribunJatim.com/Nurika Anisa
Penyajian rujak, salah satu makanan khas Indonesia 

Citarasa rujak dengan bumbu asam manis kuah kental kacang, disebut disukai banyak tamu asing.

“Indonesia kuliner nusantara banyak banget. Selain punya ciri khas masing-masing juga semua orang bisa menikmati sesuai level pedas. Misal rujak buah, untuk bule-bule mereka enggak suka pedas jadi bumbunya cenderung asam manis dari gula merah,” ucapnya.

 

Dapatkan informasi lainnya di Googlenews, klik : Tribun Jatim Timur

Ikuti saluran whatsapp, klik : Tribun Jatim Timur

(Nurika Anisa/TribunJatimTimur.com)

 

 

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved