Pilkada Situbondo

Pasangan Petahana Karna - Khoirani Mendaftar ke KPU Situbondo, Diusung 9 Partai Parlemen dan Non

Pasangan Karna Suswandi dan Hj Khoirani (Karunia), mendaftar di hari pertama pendaftaran calon bupati dan wakil bupati ke KPU Situbondo

|
Penulis: Izi Hartono | Editor: Sri Wahyunik
TribunJatimTimur.com/Izi Hartono
Pasangan calon kepala daerah petahana Karna Suswandi - Khoirani mendaftar di KPU Situbondo, Selasa (27/8/2024) 

"Tapi juga ada yang berkomunikasi satu lagi, jadi ada dua yang berkomunikasi dan yang telah mendaftar satu hari ini," katanya.

Menurutnya, pihaknya tidak bisa memastikan berapa calon yang akan mendaftar sebelum masa pendaftaran belum berakhir.

"Yang hari ini mendaftar dari gabungan partai politik," tukasnya.

Baca juga: TWA Kawah Ijen Belum Dibuka Meski Status Normal, Ternyata Ini Alasannya

Selama proses pendaftaran, Hadi berharap semua partai politik yang akan mengusung calon segera berkoordinasi, agar tidak menimbulkan miskomunikasi.

"Baik itu berkaitan  kelengkapan administrasi dan lainnya, tapi kami sudah beberapa kali melakukam koordinasi dengan partai politik," pungkasnya. 

 

Dapatkan informasi lainnya di Googlenews, klik : Tribun Jatim Timur

Ikuti saluran whatsapp, klik : Tribun Jatim Timur

(TribunJatimTimur.com)

 

 

Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

AA

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved