TOPIK
Pilkada Banyuwangi 2024
-
Ketua IKSASS Banyuwangi H Lukman Hakim, menyerukan seluruh alumni untuk satu suara mendukung pasangan nomor satu ini.
-
Lebih dari 150 anak muda berdiskusi bersama dengan Ipuk di Dusun Sumbersuko, Desa Kesilir, Kecamatan Siliragung, Rabu (2/10/2024).
-
Ipuk dan para nelayan duduk lesehan beralas terpal. Tidak hanya nelayan, namun para istri mereka juga antusias hadir untuk menyampaikan dukungan.
-
“Saya mengajak seluruh para alumni Mambaul Ulum, serta masyarakat Banyuwangi, kita dukung bersama pasangan nomor 1, yaitu Bu Ipuk dan Pak Muji,"
-
Musik yang mengiringi semakin menambah semangat peserta. Gelak tawa dan canda turut menambah suasana hangat antara warga dan Ipuk.
-
Keluarga besar Ponpes Darussalam Blokagung, Tegalsari, Banyuwangi, menyatakan dukungannya untuk pasangan Ipuk-Mujiono di Pilkada
-
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Banyuwangi menggelar acara deklarasi kampanye damai pemilihan bupati dan wakil bupati
-
Penetapan nomor urut tersebut disahkan melalui Surat Keputusan (SK) KPU Banyuwangi 1446/2024.
-
“Satu berarti bersatu, bersama, dan menomorsatukan masyarakat. Tuntaskan program, menomorsatukan masyarakat," ungkapnya.
-
Penetapan digelar dalam rapat pleno di El Royal Banyuwangi, Minggu (22/9/2024), dan dihadiri oleh kedua pasangan calon serta partai politik pengusung.
-
"Jadi, untuk setiap TPS, kami akan merekrut sebanyak tujuh orang anggota KPPS," kata Enot, Rabu (18/9).
-
KPU telah melakukan verifikasi administrasi tahap dua terhadap berkas pendaftaran Paslon Pilkada Jember 2024 untuk memastikan keabsahan dokumen.
-
Sebanyak 16 partai pengusung sepakat membentuk Tim Pemenangan hingga tingkat kecamatan dan desa.
-
ejumlah tokoh agama dan masyarakat se-Kecamatan Tegaldlimo menyatakan dukungannya kepada Ipuk Fiestiandani - Mujiono.
-
dua pasangan bakal calon bupati dan wakil bupati untuk Pilkada serentak 2024 memenuhi syarat dan diterima.
-
Calon Bupati Banyuwangi Moh Ali Makki Zaini mengunjungi para kiai di kampung-kampung. Gus Makki mendatangi para kiai kampung di Kecamatan Rogojampi.
-
PCNU Banyuwangi telah mengeluarkan surat edaran tertanggal 29 Agustus 2024 yang ditujukan ke seluruh personalia Perkumpulan Nahdlatul Ulama.
-
Ipuk mengapresiasi dukungan penuh dari Partai Golkar dan partai pengusung lainnya. Ini dukungan moral sangat berarti dalam perjuangan.
-
Pengurus Nahdlatul Ulama Banyuwangi meminta warga NU tidak memakai atribut dan fasilitas organisasi untuk kepentingan Pilkada
-
Kedua pasangan, yakni Ipuk Fiestiandani - Mujiono dan Ali Makki Zaini - Ali Ruchi telah hadir untuk mengikuti serangkaian pengecekan kesehatan.
-
Pada hari terakhir pendaftaran itu, tak ada lagi pasangan calon kepala daerah yang mendaftar ke KPU Banyuwangi.
-
Ribuan warga Kecamatan Purwoharjo, menyambut antusias pencalonan Ipuk Fiestiandani dan Mujiono sebagai calon bupati dan calon wakil bupati Banyuwangi
-
Pasangan tersebut, yakni bakal calon bupati dan wakil bupati Ipuk Fiestiandani - Mujiono (Ipuk-Muji) dan Moh Ali Makki Zaini - Ali Ruchi (Ali-Ali).
-
Pasangan bakal calon bupati dan wakil bupati Banyuwangi Moh Ali Makki - Ali Ruchi resmi mendaftar ke KPU setempat, Rabu (28/9/2024)
-
Ipuk Fiestiandani dan Mujiono resmi mendaftar ke Komisi Pemilihan Umum (KPU) Banyuwangi dengan diiringi ribuan orang sambil berjalan kaki
-
Surat rekomendasi dari PKB diserahkan secara langsung oleh Sekjen PKB Hasanuddin Wahid kepada pasangan Gus Makki - Ali Ruchi di Jakarta, Senin.
-
Surat rekomendasi dari DPP PKB untuk Pilkada Banyuwangi 2024 beredar di layanan pesan dan percakapan digital
-
PDIP belum mengumumkan calon kepala daerah yang diusung dalam Pilkada Banyuwangi 2024
-
DPP Partai Persatuan Pembangunan menyerahkan surat rekomendasi untuk pasangan Ipuk Mujiono di Pilkada Banyuwangi
-
Rekomendasi tersebut diberikan kepada para calon yang memiliki potensi kemenangan dalam kontestasi mendatang.